Sunday, July 2, 2017

SUV atau Sedan ???


Memilih dan memutuskan untuk membeli mobil pribadi itu ternyata nggak mudah. Apalagi untuk orang yang punya postur tubuh tinggi seperti Paksu. Sebab untuk dapat posisi duduk yang enak bagi orang yang tinggi badannya di atas rata-rata memang cukup sulit. Dilemanya, terkadang posisi kaki jadi kurang leluasa karena lutut hampir menyentuh kontak starter mobil atau posisi kepala yang sedikit mengenai plafon mobil. 


Jadi, ketika beberapa bulan lalu kami ingin membeli mobil, SUV All New CRV Generasi 4 ini berhasil meluluhkan hati Paksu. Dengan tinggi badannya yang berkisar 185 cm, dia merasa lebih leluasa saat mengendarai mobil tipe SUV dibandingkan mobil tipe sedan karena dimensi-nya yang lebih besar sehingga leg room dan head room nya lebih lega. Higher seating dan comfortable. Dia juga jadi nampak lebih kece :)




Tuesday, June 20, 2017

Menikah & Punya Anak Itu Bukan Kompetisi


Sepanjang hidup, kita akan selalu berhadapan dengan 'kompetisi'. Mulai dari hal yang umum seperti kompetisi dunia kerja dan kompetisi bisnis, sampai hal yang sifatnya personal seperti menikah dan punya anak. Ya, nyatanya saudara atau teman sebaya yang lebih dulu menikah dan punya anak dianggap lebih unggul dibanding yang belum :)




Agustus tahun ini, saya dan suami masuk ke usia pernikahan kedua. Pertanyaan "udah isi belum" makin sering saya terima dari teman sebaya atau keluarga yang mungkin sudah punya anak lima. Nyinyiran dari orang-orang yang memantau kehidupan saya dan suami dari kejauhan. Sindiran dari orang-orang yang memang "bersebrangan" dengan saya. Mereka tau apa, sih :)

Sunday, May 28, 2017

Bowl-Ling Fruit Bar Yogyakarta (Chapter II)


Over a year ago, I've been writing about one of my favorite fruit bar in Jogjakarta. If you 're a huge fan of fruit juice or smoothie, there's a fruit bar serves fresh fruit soup juice which has best selection of fruits. This place has quickly become one of the Yogyakarta's most popular fruit bars. It's name Bowl-Ling Fruit Bar 


This cafe offers fresh fruit soup, juices, and it has an admirable smoothie list. I'm especially in love with their "Happy Ling" (slice of apple, strawberry, chocolate cereal, and creamy chocolate smoothie). Everything just tastes so fresh and so delicious. I absolutely love it.

Saturday, May 27, 2017

Resto Ikan Bakar Cianjur Yogyakarta





Salah satu alternatif pengisi liburan yang ideal buat gue adalah kuliner bareng keluarga. Libur kamis kemarin, sehari sebelum puasa Ramadhan, kami ber-enam mengisinya dengan pergi makan siang bareng, sekaligus graduation party adik laki-laki gue dan birthday party suami gue, di salah satu resto yang spesialis menyajikan menu ikan bakar, yaitu Resto Ikan Bakar Cianjur Yogyakarta. 


Dari semua ikan yang pernah gue makan nih, rasanya belum lengkap menyantap menu bakaran tanpa memesan Ikan Gurame. Nah... disini kami memesan 1 ekor Gurame Bakar (Rp. 88.000) dan 1 ekor Gurame Pesmol (Rp. 88.000). Nasi Putih (Rp. 80.000 / 10 porsi) dan juga Tumis Kangkung (Rp. 22.000), Lalapan Segar (Rp. 30.000 / 3 porsi), Tumis Kailan (Rp. 22.000), Tahu Goreng (Rp. 8.000) sebagai menu pendamping. Untuk minumannya kami pesan yang segar-segar aja, ada Es Cianjur (Rp. 40.000 / 2 porsi), Es Alpukat (Rp. 20.000), Es Kelapa Muda (Rp. 16.000), Es Cincao Hitam (Rp. 12.000), Es Teh Manis & Tawar ( Rp. 12.000)


Gurame Bakarnya nggak beraroma amis dan berbau tanah sama sekali, pas banget dicocol dengan sambal terasi tomat segar. Penggemar ikan bakar jangan sampai melewatkan ikan bakar lezat bumbu kuning khas Cianjur, Gurame Pesmol. Melihat penampakannya aja sudah bikin semua makhluk di perut gue riang berdansa. Apalagi dipadu dengan rawit, rasanya jadi semakin nikmat menggigit. Menu ini memang most wanted orang-orang saat makan di Resto Ikan Bakar Cianjur. Aiiih, sedapnyaaa !




Wednesday, May 3, 2017

Richeese Factory Solo


You should really know that Solo is a great place full of good food paradise. There's a new popular fast food restaurant in Solo. Like the most popular fast food restaurant, Richeese Factory also serves fried chicken as the main menu. You can enjoy fried chicken with cheese sauce and red-brown hot sauce to feel the burning sensation. 

Harusnya kalian tau banget kalau Solo itu kota keren surganya makanan enak. Ada restoran fast food baru yang lagi populer banget di Solo. Seperti restoran cepat saji yang populer itu, Richeese Factory juga menyuguhkan ayam goreng sebagai menu utama. Disini lo bisa nikmatin ayam goreng tepung topping saus keju dan saus pedas berwarna merah kecokelatan untuk merasakan sensasi pedasnya.